Ilustrasi |
Ada yang bertanya kepada saya, apa itu definisi Tuhan? Karena menurutnya definisi Tuhan dan menyatu dengannya berasal dari filsafat Hindhu-Buddha bukan dari agama abrahamik.
Kalau saya boleh menjawab, menurut agama yang jauh lebih tua dan primitif dibandingkan hindu-buddha, yaitu totemisme.
Secara istilah, totemisme merupakan sebuah istilah yang menunjuk pada suatu kepercayaan atau agama yang hidup pada sebuah komunitas atau organisasi yang mempercayai adanya daya atau sifat ilahi yang dikandung sebuah benda atau makhluk hidup selain manusia
Dalam definisi ini, Tuhan adalah simbol dari ayah purba yang dibunuh dan dimakan rame rame karena ia telah mengekang hak seksual anak anak lelakinya di dalam komunitas primal-horde, dan seterusnya. Singkatnya, Tuhan adalah simbol dari ayah yang ditinggikan.
Tuhan lahir tidak dari kegaiban dan keajaiban supranatural, tapi muncul dari tindak kriminal yang diakibatkan oleh kecemburuan seksual.
Tambahkan Komentar